Beredar, Surat Pengunduran Diri Hoaks Deputi di BPMA

MEGAPOLITAN NEWS

- Redaksi

Rabu, 26 Februari 2025 - 13:03 WIB

5029 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BANDA ACEH |  Sebuah surat permohonan pengunduran diri Afroel Wahyoeni selaku Deputi Keuangan dan Moneter di Badan Pengelolaan Migas Aceh (BPMA) yang ditunjukan kepada Gubernur dan Wakil Gubernur Aceh sedang ramai di perbincangkan di media social Aceh, Selasa 25 Februari 2025.

Namun keaslian surat peng unduran diri tersebut patut dipertanyakan. pasalnya tercantum dalam surat tersebut menuai kejanggalan, Sumber wartawan di BPMA, menjelaskan bahwa ada beberapa poin dari surat beredar bahwa bisa dipastikan hoaks atau palsu.

“Pertama, penulisan yang benar nama beliau adalah Afrul Wahyuni sedangkan yang tertera Afroel Wahyoeni, yang kedua nama Nomenklatur Jabatan yang seharusnya tulisan Deputi Keuangan dan Monetisasi BPMA namun yang di tulisa Dep Keu & Moneter BPMA, oleh karennya saya pastikan surat itu Hoaks.” kata sumber meminta namanya disamarkan.

lebih lanjut dikatakan. dengan munculnya surat Hoaks berat dugaan ada pihak internal yang hendak coba perkeruh suasana di BPMA yang selama ini terlihat aman tanpa kendala apapun.

“Saya pastikan surat mundurkan diri Deputi Keuangan itu palsu 1000%, BPMA itu koordinatif level menteri, jadi jabatan Deputi adalah Eselon II kalau di BPMA, lain kalau jika hendak buat Hoxs yang Profesional lah,” ujar kolega Afrul di BPMA berinisial IS ini.

“Kemungkinan (internal-red) iya,” ujar sumber ini. Terkait hal ini, Afrul Wahyuni yang dihubungi wartawan terkait beredarnya surat tersebut, hingga berita ini dimuat, belum terhubung. (**).

Facebook Comments Box
READ  Deklarasi Dukung Aminullah- Isnaini, Abu Mudi Serukan Warga Banda Aceh Menangkan Paslon Nomor 3

Berita Terkait

Hendra Supardi Ditunjuk sebagai PLT Direktur Utama Bank Aceh
Transparansi dan Profesionalisme: Kunci Keberhasilan Pemkot Cimahi dalam Pemerintahan
Dek Fadh Cawagub Aceh Memilih di Pidie
Dianggap Cagub Bustami Curang, Debat Ketiga Pasangan Calon Gubernur dan Wakil Dihentikan Sementara
Dukung Aminullah-Isnaini, Abu Mudi: Mari Kita Menangkan Bersama
Terbukti Salah Gunakan Dana Nasabah, Oknum Karyawan BSI Ditahan
Deklarasi Dukung Aminullah- Isnaini, Abu Mudi Serukan Warga Banda Aceh Menangkan Paslon Nomor 3
Ulama, Pimpinan Dayah, dan Majelis Taklim, se-Kota Banda Aceh Deklarasi Dukung Aminullah-Isnaini

Berita Terkait

Sabtu, 1 Maret 2025 - 23:23 WIB

Sikapi RKUHAP, Prabu Foundation : Jangan Ada Lembaga Penegak Hukum Dengan Kewenangan Lebih Dari APH Lainnya

Sabtu, 4 Januari 2025 - 11:27 WIB

Pemberkasan Media Online di Jawa Barat: Menghadapi Tantangan dan Membangun Masa Depan

Selasa, 5 November 2024 - 22:42 WIB

Bahu-membahu Percepat Pembangunan Pengolah Sampah Menjadi Energi Listrik Legok Nangka

Rabu, 29 Maret 2023 - 05:36 WIB

Exploring the Nutritional Benefits of Fruits in a Healthy and Balanced Diet

Berita Terbaru